Wednesday, November 24, 2010

Penerimaan mahasiswa baru Universitas Indonesia Tahun Ajaran 2010/2011

S1 Ekstensi (SIMAK)

18 Okt s.d. 26 Nov: Periode pendaftaran secara online (mengisi formulir pendaftaran)
18 Okt s.d. 26 Nov: Periode upload dokumen persyaratan pendaftaran
19 Okt s.d. 26 Nov: Pembayaran biaya pendaftaran
01 Nov s.d. 26 Nov: Pencetakan kartu tanda peserta ujian
05 Des: Ujian saringan masuk
03 Jan: Pengumuman hasil seleksi masuk
05 Jan s.d. 07 Jan: Daftar ulang mahasiswa baru bagi yang lulus seleksi

S2 (SIMAK)

18 Okt s.d. 26 Nov: Periode pendaftaran secara online (mengisi formulir pendaftaran)
18 Okt s.d. 26 Nov: Periode upload dokumen persyaratan pendaftaran
19 Okt s.d. 26 Nov: Pembayaran biaya pendaftaran
01 Nov s.d. 26 Nov: Pencetakan kartu tanda peserta ujian
05 Des: Ujian saringan masuk
03 Jan: Pengumuman hasil seleksi masuk
05 Jan s.d. 07 Jan: Daftar ulang mahasiswa baru bagi yang lulus seleksi

Profesi (SIMAK)

18 Okt s.d. 26 Nov: Periode pendaftaran secara online (mengisi formulir pendaftaran)
18 Okt s.d. 26 Nov: Periode upload dokumen persyaratan pendaftaran
19 Okt s.d. 26 Nov: Pembayaran biaya pendaftaran
01 Nov s.d. 26 Nov: Pencetakan kartu tanda peserta ujian
05 Des: Ujian saringan masuk
03 Jan: Pengumuman hasil seleksi masuk
05 Jan s.d. 07 Jan: Daftar ulang mahasiswa baru bagi yang lulus seleksi

S3 (SIMAK)

18 Okt s.d. 26 Nov: Periode upload dokumen persyaratan pendaftaran
18 Okt s.d. 26 Nov: Periode pendaftaran secara online (mengisi formulir pendaftaran)
19 Okt s.d. 26 Nov: Pembayaran biaya pendaftaran
01 Nov s.d. 26 Nov: Pencetakan kartu tanda peserta ujian
05 Des: Ujian saringan masuk
03 Jan: Pengumuman hasil seleksi masuk
05 Jan s.d. 07 Jan: Daftar ulang mahasiswa baru bagi yang lulus seleksi

Sistem Informasi Sekolah Terpadu (SISDU)

Pembangunan Sistem Informasi Sekolah Terpadu (SISDU). Sesuai dengan namanya, sistem ini merupakan paduan dari perangkat lunak dan perangkat keras sebagai berikut:
1. Aplikasi SISDU Versi 1.0
2. Alat Absensi Elektronik Sidik Jari
3. Modul Telepon Seluler untuk Gerbang SMS

1. Aplikasi SISDU Versi 1.0

Aplikasi SISDU Versi 1.0 ini berfungsi sebagai tatap muka pengguna (user interface) sekaligus sebagai pusat kendali dari keseluruhan sistem. SISDU memiliki fitur sebagai berikut:

Menu Indeks terbagi dalam 5 bagian, yaitu:

Tahun Ajaran, Jenjang Kelas, Indeks Mata Pelajaran, Indeks Ekstrakurikuler, Indeks Kepribadian.

Menu Administrasi terbagi dalam 10 bagian, yaitu:

Data Siswa, Data Lahir Siswa, Data Alamat Siswa, Data Orang Tua Siswa, Pembagian Kelas, Data Guru, Data Lahir Guru, Data Alamat Guru, Kalender Sekolah, Jadual Pelajaran.

Menu Penilaian terbagi dalam 1 bagian, yaitu:

Daftar Nilai Siswa.

Menu Absensi terbagi dalam 9 bagian, yaitu:

Daftar Absen Siswa, Rekap Absensi Siswa, Daftar Absen Guru, Rekap Absensi Guru, Impor Data Absensi, Data Sidik Jari Siswa, Data Sidik Jari Guru, Ekspor Data Sidik Jari, Pengaturan Alat Absensi.

Menu Gerbang SMS terbagi dalam 3 bagian, yaitu:

Pesan Masuk, Pesan Keluar, Pengaturan GSMS.

Menu Bantuan terbagi dalam 2 bagian, yaitu:

Cara Penggunaan, Tentang SISDU.

Menu Pengguna terbagi dalam 2 bagian, yaitu:

Data Pengguna, Pemeliharaan Data.



SISDU memiliki banyak kelebihan dibandingkan aplikasi sejenis lainnya, antara lain:

Dirancang menggunakan teknologi mutakhir.

Aplikasi SISDU dibuat menggunakan teknologi informasi terkini yaitu PHP, MySQL, JavaScript, dan Ajax, sama seperti teknologi yang digunakan oleh situs jejaring sosial terpopuler: Facebook.

Basis data yang lengkap dan kompleks.

Mendukung bermacam format penyimpanan data yang dibutuhkan oleh sekolah, mulai dari jadual pelajaran harian, data absen harian, sampai penyimpanan foto siswa, dan masih banyak lagi.

Proses pemasukan data yang sangat mudah.

Cara lama untuk mengarsipkan data digantikan dengan cara baru yang lebih modern. Untuk memasukkan foto misalnya, cukup hanya dengan beberapa kali klik saja.

Proses pencarian data yang cepat sesuai kebutuhan.

Ingin mencari siswa dengan nama yang dimulai dari huruf tertentu dan atau kelas tertentu? Atau ingin mencari data alumni yang lulus pada tahun tertentu? SISDU dapat melakukannya dengan sangat mudah.

Data siap cetak dengan tampilan yang menarik.

SISDU dirancang agar data yang dilihat dapat langsung dicetak keatas kertas dengan mudah. Tampilannya juga elegan dan mendukung pencetakan warna maupun hitam-putih.

Fasilitas pencadangan dan pemulihan data.

SISDU menyediakan fasilitas pencadangan dan pemulihan data yang dapat dengan mudah disimpan atau diambil melalui media seperti flash disk atau external hard disk.

Kapasitas penyimpanan data yang hampir tak terbatas.

Menggunakan teknologi digital basis data MySQL, memungkinkan penyimpanan hingga milyaran masukan data.

Langsung dapat dipakai dalam berbagai topologi jaringan.

SISDU dirancang agar dapat dipakai dalam LAN (Local Area Network) ataupun jaringan komputer yang lebih luas lagi seperti WAN (Wide Area Network), bahkan Intranet. Semua komputer yang saling terhubungkan dalam jaringan tersebut akan dapat menikmati fasilitas SISDU.

Lebih aman dengan proteksi kata sandi dan tingkatan pengguna.

Para pengguna aplikasi dibagi kedalam beberapa tingkatan dengan hak pakai yang berbeda-beda. Dimana masing-masing memiliki kata sandi yang berbeda.


2. Alat Absensi Elektronik Sidik Jari

SISDU menyediakan SEBUAH alat absensi elektronik sidik jari dengan tipe BIO-FINGER AT-550. Alat inilah yang akan digunakan dalam proses absensi sekolah harian nantinya.

Adapun keunggulan alat absensi elektronik sidik jari milik SISDU adalah:

Basis data yang terpusat pada komputer server.

Semua data sidik jari dan absensi disimpan secara terpusat di basis data pada komputer server. Dengan demikian proses pengelolaan dan pemeliharaan akan menjadi lebih mudah.

Mendukung cara pakai online maupun offline.

Alat absensi dapat dipakai secara online (langsung terhubung ke komputer) maupun offline (alat dipakai secara independen).

Mendukung tehnik kombinasi 3 sidik jari.

Merupakan tehnik pendaftaran sidik jari paling mutakhir. Caranya adalah dengan mengambil data sebuah sidik jari yang sama sebanyak 3 kali yang kemudian dikombinasikan menjadi 1 data sidik jari optimal.

Mendukung metode stripping dan mirroring sekaligus.

Metode stripping membagi data menjadi kelompok-kelompok yang berbeda. Metode mirroring tidak membagi data melainkan hanya menduplikasi satu kelompok yang sama. SISDU memberikan terobosan baru dengan menggabungkan kedua metode ini sekaligus. Ini merupakan keunggulan yang bahkan tidak dimiliki oleh sistem absensi perkantoran sekalipun.


3. Modul Telepon Seluler untuk Gerbang SMS

SISDU menyediakan SEBUAH modul telepon seluler untuk gerbang SMS. Modul ini akan digunakan sebagai gerbang pertukaran informasi otomatis antara pihak sekolah dengan orang tua atau wali siswa.
SISDU secara otomatis akan mengatur penerimaan dan pengiriman informasi dari dan ke orang tua siswa. Penerimaan pesan, otentikasi sumber, pemrosesan data, dan pengiriman kembali informasi, semuanya dilakukan otomatis oleh SISDU.

Wednesday, November 10, 2010

KEDOKTERAN GIGI Ilmu Kedokteran Gigi S3 UI

KEDOKTERAN GIGI
Ilmu Kedokteran Gigi S3 * Sudah mempunyai Pra Usulan Penelitian
* Memenuhi Persyaratan Universitas (mendaftar secara online dan lulus ujian saringan)

Ujian Masuk dan Biaya Kuliah Program Doktor IK

link biaya pendidikan untuk program S3 (doktor) http://www.ui.ac.id/download/biaya-pendidikan/program-doktor.pdf

Design by infinityskins.blogspot.com 2007-2008